Palembang | Barometer Investigasi News - Sebanyak 80 Orang yang mengikuti kegiatan Pawai obor yang diadakan dari jemaah masjid AL IKMAI yang bertempat Di Jalan Batunilam cempako dalam kelurahan 26 Ilir Kecamatan Bukit kecil palembang. Minggu (30/04/2025)
Tito Tamer Redho, wakil Bendahara dan ketua remaja masjid AI-Ikmal mengatakan pesertanya yaitu remaja masjid Al ikmal dan anak-anak serta ibu dan bapak jamaah masjid Al ikmal dari warga gabungan Rt 18,Rt23,Rt24 dan Rt 25. Peserta nya yaitu remaja masjid Al ikmal
"Harapan saya melakukan pawai Obor adalah untuk menjalin silahturahmi dan mempererat hubungan antar warga, dan membangun semangat anak muda untuk merayakan hari hari besar islam yaitu hari raya idul fitri 1446H dan bentuk refleksi diri, bentuk rasa syukur, dan kegembiraan umat beragama islam."ujar Tito
Drs Zainul Aripin, ketua masjid AL Ikmal mengatakan sangat merespon kegiatan pawai obor dalam menyambut hari raya Idul Fitri 1446 Hijriyah .Ternyata antusias jemaah masjid Al Ikmal banyak ikut serta pawai obor yang diikuti dari remaja maslid AL Ikmal, Anak-anak baik Laki-Iaki maupun anak perempuan dan warga sekitarnya .
Ianjut zainul rute pawai obor mulai dari masjid Ai Ikmal menuju Jalan Batunilam terus keJalan besar Kapten Arivai sambil membawa obor langsung belok ke cempaka dalam kembali Kumpul masjid Al Ikmal .
"Menjaga kekompakan Silaturahmi sesama umat dan mari ber sama- sama menjaga memakmurkan masjid Ai Ikmal."pesan zainul Aripin selaku ketua pengurus masjid Ai Ikmal kepada Barometer Imvestigasi News.
Kami Segenap Ketua ,pengurus,Ikatan remaja masjid (Irma) Al Ikmal SeIamat hari raya Idul Fitri 1446 Hijriyah Mohon Maaf Iahir dan batin .
Laporan : Iwansariyanto
Editor : N Bed
0 Comments